Aplikasi Instagram sangat populer baik dikalangan muda, remaja, atau dewasa, baik digunakan untuk pribadi, bisnis, maupun konten yang menghibur banyak orang. Ada istilah Instagramable dikalangan pengguna aplikasi, istilah tersebut digunakan untuk postingan atau story yang … Read More
Belajar bahasa Jepang: 味 (Aji/Rasa)
Manusia memiliki organ lidah yang bertugas sebagai indra pengecap untuk dapat merasakan empat rasa utama yaitu manis, asin, asam, dan pahit. Lidah berguna dalam merasakan rasa makanan. Jika lidah mengalami gangguan, kamu tidak akan dapat merasakan lezatnya … Read More
Tips dan Trik membuat Item Pendukung pada Karakter
Item (benda) pendukung pada karakter (futuristik) pada dasarnya bisa berbagai macam jenisnya. Namun kali ini, IkuZo akan membahas item pendukung senjata. Yuk, kita simak pembahasannya, Minna!^^ Sama seperti menggambar tokoh atau karakter, menggambar sebuah item … Read More
Belajar bahasa Jepang: 趣味 (Shumi/Hobi)
趣味はなんですか? Shumi wa nandesuka? Hobi kamu apa? Ada banyak sekali beragam kegiatan yang dapat kita jadikan hobi. Lalu hobi kamu apa, Minna san? Apapun itu, selama hobi kamu positif dan bermanfaat, lanjutkan terus yaa, Minna. … Read More
Free Online Class N5
Minna san, konnichiwa!@ikuzoindo bersama @kinokuniya_id akan menyelenggarakan Free Online Class N5 buat kalian yang mau belajar Bahasa Jepang. Kelas Online akan diadakan Minggu 22 Nov 2020 Jam 14.00 – 15.30.Jadi buat kalian yang mau belajar Bahasa jepang wajib … Read More
Tutorial Menggambar Tanaman menggunakan Brush Colored Pencil
Apakah kamu masih merasa kesulitan dalam menggambar digital dengan menggunakan Brush Colored Pencil? Mulai saat ini kamu tidak perlu khawatir lagi, karena IkuZo akan memberikan tips dan trik menggambar tanaman yang simpel menggunakan Brush Colored … Read More
Tutorial Menggambar Donat
Donat merupakan cemilan lezat yang dapat dinikmati di segala suasana, baik tanpa topping maupun dengan gula halus, mesis, coklat lumer, dan topping lainnya yang dapat kamu jumpai di toko-toko yang menjual aneka kue dan donat … Read More
Belajar bahasa Jepang: 天気 (Tenki/Cuaca)
最近の天気はどうでしたか? Saikin no tenki wa doudeshitaka? Bagaimana cuaca akhir-akhir ini? Tema kali ini kita akan belajar mengenai cuaca dalam bahasa Jepang. Di Indonesia sendiri, kita dapat merasakan cuaca cerah, hujan, berawan, dan berangin karena Indonesia … Read More
Tutorial Membuat Efek Air
Musim penghujan sudah mulai tiba, biasanya kenangan lalu akan semakin teringat bersama air hujan yang turun, namun jangan sampai terlalu terbawa suasana, yaa Mina san. Walau hujan turun, kamu juga bisa mendapatkan inspirasi untuk gambar … Read More
Belajar bahasa Jepang: 曜日 (Youbi / Hari)
Kali ini IkuZo akan mengajak kamu belajar bahasa Jepang mengenai 曜日 atau dibaca youbi yang artinya adalah hari. Tentunya setiap hari aktifitas kita tidak terhenti, dimulai dari sekolah, kerja, belajar, les, olahraga, bermain musik, hangout, … Read More